Pertumbuhan Ekonomi Provinsi Kepulauan Riau Triwulan III-2018 - Badan Pusat Statistik Kota B A T A M

Layanan dan Pengaduan dapat disampaikan melalui WhatsApp Official

Pertumbuhan Ekonomi Provinsi Kepulauan Riau Triwulan III-2018

Pertumbuhan Ekonomi Provinsi Kepulauan Riau Triwulan III-2018Unduh Berita Resmi Statistik
Tanggal Rilis : 12 November 2018
Ukuran File : 0.31 MB

Abstraksi

Pertumbuhan ekonomi Kepulauan Riau pada triwulan III-2018 (y-on-y) tumbuh positif sebesar 3,74 persen. Pertumbuhan pada triwulan ini terutama didorong oleh kategori Konstruksi yang memberikan andil pertumbuhan sebesar 1,60 persen.
Sementara bila dilihat dari sisi pengeluaran, pertumbuhan ekonomi terutama didorong oleh komponen Pembentukan Modal Tetap Bruto yang mempunyai andil terhadap pertumbuhan sebesar 4,62 persen
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Batam (Statistics Batam Municipality)Jl. Abulyatama Batam Center - Kota Batam - Provinsi Kepulauan Riau Kodepos: 29464 Telp. (0778) 5508877  e-mail: bps2171@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik